Selasa, 10 Agustus 2010

Tips Menjaga Umur Harddisk

Harddisk adalah media penyimpanan data dalam computer, semakin banyak data yang tersimpan dalam hardisk tersebut maka semakin berat kerja harddisk dalam membaca data-data yang tersimpan didalamnya yang mengakibatkan Harddisk tersebut akan cepat ruksak. Namun banyak cara untuk mengatasi hardisk tersebut tetap awet. Berikut adalah berbagai cara menjaga umur harddisk.


1.Defragmentasi


Defragmentasi adalah proses pengurutan letak data yang tersimpan didalam harddisk tersebut. Untuk melakukan defragmentasi bisa menggunakan software yang mendukung defragmentasi harddisk seperti Defraggler dan lain-lain, atau bisa jiga menggunakan program bawaan window yaitu Disk Defragmenter yang dapat diakses melalui STAR → All Programs → Accessories → System Tool → Disk Defragmenter


2.Pemerikasaan Kondisi Fisik Hardisk


Periksa kondisi fisik harddisk menggunakan fasilitas Scan disk dengan cara klik kanan pada harddisk lalu pilih properties dan buka tab tools selanjutnya klik Check Now.


3.Penyisaan Ruang Kosong Harddisk


Penyisaan Ruang Kosong harddisk sangat penting karena ruang kosong tersebut berguna untuk ruang nafas harddisk supaya harddisk dapat bekerja dengan baik. Sisakam minimal 10% ruang kosong untuk harddisk.


4.Hapus File yang bersifat sementara


Masuk ke Tools → Folder Options → pada tab View pilih show hidden file and folders lalu klik apply dan ok


File yang bersifat sementara tersebut adalah file yang tersimpan di folder.


C:’Documents and Settings’@zruthacker’s’Local Settings’Temp


C:’Documents and Settings’@zruthacker’s’Local Settings’Temporary Internet Files


Hapus semua file yang ada didalam folder tersebut dan jangan sampai salah hapus.



5.Tegangan Listrik dan Panas


Usahakan tegangan listrik dirumah sobat Konstan ke computer dan tersedia cadangan daya yang cukup untuk shutdown computer sobat.


Panas yang berlebihan akibat putaran piringan harddisk merupakan salah satu penyebab cepat rusaknya harddsisk. Oleh karena itu, Lakukan proses hibernasi dan sleep. Fasilitas tersebut bias diakses melalui Control panel → Display → Klik tombol power dan atur konfigurasi hibernasi dan sleep. Trik ini berfungsi untuk memperlambat putaran piringan harddisk, mengurangi kerja head, dan mengurangi pasokan daya listrik ke harddisk saat computer nganggur

0 komentar:

Posting Komentar