Kamis, 17 Juni 2010

Cara mempercepat koneksi internet modem SMART

Cara mempercepat koneksi internet modem SMARTCara mempercepat Koneksi internet dengan menggunakan modem handphone SMART
Setelah cari² cara mempercepat koneksi SMART akhirnya saya menemukan berbagai cara, meskipun tidak menghasilkan hasil yang diinginkan, tapi cukup lumayanlah dan patut tuk di coba oleh sobat² semua
Bagi sobat² semua yang menggunakan modem SMART silahkan ikuti cara² berikut untuk mempercepat koneksi’y menggunakan modem SMART.
1. Pakai DNS Server
Caranya Klik Koneksi yang Di Gunakan – Properties – Networking – Pada (TCP/IP) klik Properties – Pilih Use Following DNS Server Address – silahkan isikan DNS servernya
Preffered DNS server :165.21.100.88
Alternate DNS server :165.21.83.88
Gunakan juga Username cdma dan password cdma karena dengan username tersebut akan lebih stabil
2. Tiadakan akses bandwith untuk Microsoft sehingga seluruh bandwidth dapat dimaksimalkan untuk koneksi internet
Caranya Klik Run dari Star Menu atau Logo window Pada Keyboard + R, setelah itu ketikan gpedit.msc pada kotak kosong yang tersedia dan tekan enter. Selanjutnya pada computer configuration pilih administrative templates, lalu pilih network, selanjutnya pilih limit reservable bandwidth (klik 2x pada limit reservable bandwidth), selanjutnya ubah settingan dari not configured menjadi enable. Selanjutnya ubah bandwidth dari 20% ke 0%
3. Setting registry
Caranya Copy Paste Kode registry dibawah ini pada notepad, lalu save as, pilih all file dan berinama apa saja yang penting berakhiran .reg (contoh :Example.reg). selanjutnya klik 2x file tersebut (Example.reg) dan pilih yes. Setelah itu restart PC anda.

Windows Registry Editor Version 5.00

[HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Servic es\Tcpip\Parameters]
"NameServer"=""
"ForwardBroadcasts"=dword:00000000
"IPEnableRouter"=dword:00000000
"Domain"=""
"SearchList"=""
"UseDomainNameDevolution"=dword:00000001
"EnableICMPRedirect"=dword:00000001
"DeadGWDetectDefault"=dword:00000001
"DontAddDefaultGatewayDefault"=dword:00000000
"EnableSecurityFilters"=dword:00000000
"SynAttackProtect"=dword:00000001
"EnablePMTUDiscovery"=dword:00000001
"TCPWindowSize"=dword:0005ae4c
"SackOpts"=dword:00000001
"TcpMaxDupAcks"=dword:00000002
"Tcp1323Opts"=dword:00000003
"GlobalMaxTcpWindowSize"=dword:0005ae4c
"EnablePMTUBHDetect"=dword:00000000
"DefaultTTL"=dword:00000040
4. Perbaharui Browser firefox
Firefox adalah software browser open source dari Mozilla yang dapat dirubah² settingannya. Berikut adalah settingan yang dirubah supaya firefox lebih stabil saat browsing
1 Ketikan about:config pada addres bar firefox. Selanjutnya tekan enter. Jika ada pesan perhatian tekan enter adja..
2 Lalu lakukan langkah-langkah dibawah ini
Ketikan about:config pada addres bar firefox setelah itu Cari opsi-opsi yang ada dibawah ini. Jika belum ada bisa menambahkan sendiri dengan cara klik kanan pada area kosong dan pilih new integer untuk opsi angka. Klik kanan - New boolen untuk opsi true / false.
Berikut adalah opsi-opsi yang perlu dirubah atau ditambah pada browser firefox anda.
Opsi Integer
browser.sessionhistory.max_total_viewers ubah value jadi 0
network.http.max-connections ubah value jadi 64
network.http.max-connections-per-server ubah value jadi 20
network.http.max-persistent-connections-per-proxy ubah value jadi 10
network.http.max-persistent-connections-per-server ubah value jadi 4
network.http.pipelining.maxrequests ubah value jadi 100
network.http.request.timeout ubah value jadi 300
nglayout.initialpaint.delay ubah value jadi 0
network.http.request.max-start-delay ubah value jadi 0
content.max.tokenizing.time ubah value jadi 3000000
content.notify.interval ubah value jadi 750000
browser.cache.disk.capacity ubah value jadi 65536
browser.sessionstore.max_windows_undo ubah value menjadi 6
content.notify.backoffcount ubah value jadi 5
content.switch.threshold ubah value jadi 250000
network.http.request.timeout ubah value jadi 300

Opsi Boolen
browser.tabs.showSingleWindowModePrefs ubah value jadi true
network.http.pipelining ubah value jadi true
network.http.proxy.pipelining ubah value jadi true
browser.cache.disk_cache_ssl ubah value jadi true
browser.xul.error_pages.enabled ubah value jadi true
plugin.expose_full_path ubah value jadi true
signed.applets.codebase_principal_support ubah value jadi true
content.interrupt.parsing ubah value jadi false
content.notify.ontimer ubah value jadi true

5. Ubah file system.ini

Buka file system.ini
Terletak Di C:Window
Pada bagian [386Enh], tambahkan dengan COM1Buffer=16384. Ubah COM1 dengan port yang digunakan oleh modem.
Contoh File system.ini
; for 16-bit app support
[drivers]
wave=mmdrv.dll
timer=timer.drv
[mci]
[driver32]
[386enh]
COM3Buffer=16384
woafont=dosapp.FON
EGA80WOA.FON=EGA80WOA.FON
EGA40WOA.FON=EGA40WOA.FON
CGA80WOA.FON=CGA80WOA.FON
CGA40WOA.FON=CGA40WOA.FON
Yang berwarna merah adalah object yang ditambahkan
6. Ubah settingan modem
Star → Control Panel →Phone And Modem Options. Pada tab Modem pilih Maximum port speed ubah menjadi 115200. Selanjutnya pada tab advanced pilih advacnced port setting dan beri centang pada use FIFO buffers. Pada receive buffers sett menjadi 14 dan transmit buffers menjadi 16.

Ubah kecepatan maximum speed
Star → Control panel → network connections → klik kanan pada koneksi yang digunakan → pada tab general pilih Configure → pada maximum speed (bps), pilih 921600

0 komentar:

Posting Komentar